Hari–hari ku yang sepi
Melanda hati yang muram dan sedih
Yang di cari tak lagi di hati
Karena mimpi tak lagi kembali
Kini hari tetaplah sepi
Dan matahari pun beranjak pergi
Ku lari dan menghindari
Tak sadari apa yang telah terjadi
Kini Aku kembali lagi
Membasuh diri dan sujud kepada yang Maha Kasih
Aku kan menangih janji
Kepada yang tercinta Sang Ilahi
Tentang teman sehidup semati
Yang selalu tersimpan di hati
Dengan sejuta rasa akan Ku raih
Ku kan selalu terus mencari
Tanpa ragu di hati
Akan janji Sang Ilahi
Tentang cinta sehidup semati
Tentang jiwa yang merindukan kekasih..
Melanda hati yang muram dan sedih
Yang di cari tak lagi di hati
Karena mimpi tak lagi kembali
Kini hari tetaplah sepi
Dan matahari pun beranjak pergi
Ku lari dan menghindari
Tak sadari apa yang telah terjadi
Kini Aku kembali lagi
Membasuh diri dan sujud kepada yang Maha Kasih
Aku kan menangih janji
Kepada yang tercinta Sang Ilahi
Tentang teman sehidup semati
Yang selalu tersimpan di hati
Dengan sejuta rasa akan Ku raih
Ku kan selalu terus mencari
Tanpa ragu di hati
Akan janji Sang Ilahi
Tentang cinta sehidup semati
Tentang jiwa yang merindukan kekasih..
"Wong's Dokoehjati "
Tidak ada komentar:
Posting Komentar